KRITISAN SKRIPSI DAN REVIEW JURNAL-METODOLOGI PENELITIAN :Analisis Perbandingan Kesehatan Perbankan Antara Penerapan Prinsip Syariah dan Konvensional
KRITIK SKRIPSI BAB I Judul Skripsi : Analisis Perbandingan Kesehatan Perbankan Antara Penerapan Prinsip Syariah dan Konvensional Periode 2008-2010 Penulis : Mohamad Bisri (307422410964) Tahun : 2012 A.Latar Belakang Masalah Peneliti melakukan penelitian yang berjudul Analisis Perbandingan Kesehatan Perbankan Antara Penerapan Prinsip Syariah dan Konvensional Periode 2008-2010 ini dilatarbelakangi oleh beberapa alasan: Sejak satu dasawarsa ini, perbankan merupakan industri yang mengalami kemajuan pesat. Berdasarkan pembayaran bunga atau bagi hasil usahanya jenis bank di Indonesia dibedakan menjadi dua yaitu: 1. Bank Konvensional 2. Bank Syariah Perkembangan industri keuangan syariah secara informal telah dimulai sebelum dikeluarkannya kerangka hukum formal sebagai landasan operasional perbankan di Indonesia. Krisi Ekonomi dan Moneter sejak Juli 1997 juga berdampak pada perbankan nasional yang didominasi oleh bank-ba